Seminar Deteksi Dini Kesehatan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Bersama dengan DPRD Jawa Tengah
Minggu, 15 Sep 2024
  • SELAMAT DAN SUKSES SMAN 1 SRAGEN | SMANSA BRILIAN !!!

Seminar Deteksi Dini Kesehatan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Bersama dengan DPRD Jawa Tengah

SRAGEN – RABU (27/10/2021) SMAN 1 SRAGEN mengelar kegiatan deteksi dini kesehatan. Pembukaan kegiatan deteksi dini dilaksanakan di Aula SMAN 1 SRAGEN. Isi acara diisi oleh DPRD jawa tengah. Acara selajutnya adalah membahas mengenai nutrisi keseimbangan remaja di masa pandemi.
Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengetahui adanya faktor resiko terjadinya penyakit-penyakit tentang nutrisi. Dengan diadakan acara ini diharapkan semoga para siswa dapat mengetahui cara hidup sehat.

Post Terkait

0 Komentar

KELUAR